Bahasa Inggris kini banyak digunakan di dunia Internasional. Hal ini memudahkan kita untuk berkomunikasi dengan orang-orang asing. Sehingga kita tidak harus menggunakan bahasa masing-masing negara untuk berkomunikasi dengan mereka.
Di dalam Bahasa Inggris, terdapat 16 Tenses. 
4 Tenses dari kelompok Present, 4 Tenses dari kelompok Past, 4 Tenses dari kelompok Future, 4 Tenses dari kelompok Past-Future.

Sebelum kita mempelajari 16 Tenses tersebut, kita harus tahu Pronoun (Kata Ganti)
Arti
Subject
Object
Possesive Adjective
Possesive Pronoun
Reflexive Pronoun
Saya
I
Me
My...
Mine
Myself
Kamu
You
You
Your...
Yours
Yourself/ves
Dia (laki-laki)
He
Him
His...
His
Himself
Dia (perempuan)
She
Her
Her...
Hers
Herself
Kami/kita
We
Us
Our...
Ours
Ourselves
Mereka
They
Them
Their...
Theirs
Themselves
Benda/binatang
It/They*
It/They*
Its... / Their...*
Its/Theirs
Itself/themselves
Nama (contoh)
Diva
Arman
Diva
Arman
Diva’s
Arman’s
Diva’s
Arman’s
Herself
Himself
*Jika benda/binatangnya lebih dari satu (jamak) maka penggunaannya sama dengan posisi They.
1. Subject
Example: I study Biology every week (Saya belajar Biologi setiap minggu)
2. Object
Example: I played Modern Combat last night (Saya bermain Modern Combat tadi malam)
3. Possesive Adjective
Example: It’s my cat (Itu (binatang) adalah kucing saya)
4. Possesive Pronoun
Example: All of these are ours (Semua ini adalah milik kita)
5. Reflexive Pronoun
Example: She did her homework by herself yesterday (Dia perempuan mengerjakan PR-nya sendiri kemarin)
Semoga bermanfaat! :)
Referensi: STEP